Dan yang menarik adalah bahwa bonus 3% tersebut dapat ditarik/ withdraw dengan ketentuan :
1. Telah mengendap di akun terkait selama minimal 3 bulan
2. Telah melakukan minimal transaksi 3x di akun tersebut, tanpa ketentuan minimal lot
Bagi yang ingin berpartisipasi diharapkan tidak melakukan praktek-praktek curang dalam penggunaan bonus ini, seperti Trading Balance, kloning akun dan berbagai trik lainnya yang bertujuan menarik bonus saja.
Fasapay adalah salah satu metode pembayaran yang mulai lazim digunakan oleh para trader forex di Indonesia. Jika belum memiliki Fasapay, dapat langsung mengunjungi website FASAPAY untuk lebih mengenal.
Selamat mencoba!!
Anda dapat juga diskusi dan sharing di Forum Trader Forex Indonesia