Spesifikasi layanan VPS yang ditawarkan cukup menarik, 1300 MB RAM dan 25GB disk space dengan latency kurang dari 1millisecond ke server trading TICKMILL. Cukup untuk menjalankan beberapa robot forex anda di server VPS tersebut.
Bagi yang belum mengetahui, VPS (Virtual Private Server) adalah server pribadi Anda yang di host di cloud atau di Internet – bekerja 24/7 dan online secara konstan. VPS membuat Anda dapat menjalankan strategi algorithmik otomatis (EA) sepanjang hari pada Remote Server secara independen dari komputer Anda dan tanpa berbagai upaya dari sisi Anda.
Periode promosi VPS gratis dari broker forex TICKMILL ini berlaku mulai 17 Agustus sampai 31 September 2015 dengan persayaratan khusus bagi semua akun live TICKMILL dengan tipe akun berikut: Classic, ECN Pro, VIP yang setidaknya memiliki balance akun sebesar $200.
Hanya ada satu spot VPS Gratis untuk setiap klien.
Alamat email untuk pendaftaran VPS Gratis harus sama dengan yang digunakan mendaftar akun trading live dengan Tickmill.
Jika akun TICKMILL anda memenuhi syarat tersebut dan ingin mendapatkan VPS GRATIS, silahkan daftarkan melalui link berikut.
Selamat mencoba!!
Incoming search terms:
- vps tickmill
- vps forex gratis
- vps forex gratis 2018
Kategori: TICKMILL
Anda dapat juga diskusi dan sharing di Forum Trader Forex Indonesia