Kontes Tebak Harga #dirumahaja XM

XM Support

Kontes Tebak Harga #dirumahaja XM

4.76/5 (29) Untuk mengisi kesibukan selama #dirumahaja dan #workfromhome, broker forex XM mengadakan kontes tebak harga di Facebook. Hadiah masing-masing $25 USD setiap minggunya tersedia untuk 3 orang pemenang.

Caranya cukup mudah, anda cukup menebak harga penutupan pair GBP/USD di minggu berjalan. Bagi yang tebakannya benar atau paling mendekati, akan mendapatkan $25 USD di akun XM Anda.

Ketentuan lengkap kontes Tebak Harga XM ini adalah:
1. Mempunyai akun XM dalam affiliasi CIPTAFX (silahkan mendaftar akun XM disini)
2. Tebak harga penutupan pair GBP/USD di halaman Facebook untuk minggu berjalan.
3. Pada hari Sabtu, akan dilihat dan ditentukan pemenang yang tebakannya benar atau paling mendekati.
4. Tim kami akan menghubungi pemenang melalui Akun FB untuk meminta nomor akun XM anda.
5. Dana pemenang akan dimasukkan ke akun XM

Kontes tebak harga broker XM

Bagi pemenang, dana pemenang akan dapat Anda withdraw/tarik dari akun XM Anda dengan mudah. Cukup hanya dengan trading 0.5 lot, dana pemenang akan dimasukkan ke akun XM anda untuk kemudian bisa Anda withdraw TANPA SYARAT.

Kontes ini akan berlangsung sampai masa Corona berakhir, jadi kesempatan Anda sangat banyak untuk memenangkan kontes ini.

Semoga Anda yang menjadi pemenangnya dan mari kita tetap #dirumahaja dan #tradefromhome

1. Kontes Periode 10 April 2020, tebak harga disini
2. Kontes Periode 17 April 2020, tebak harga disini
3. Kontes Periode 24 April 2020, tebak harga disini
4. Kontes Periode 1 Mei 2020, tebak harga disini

Incoming search terms:

  • aplikasi tebak harga trading

Baca Juga:  Kontes VIP HotForex 2015

Kategori: XM

Author:

Penulis yang berfokus pada topik perdagangan forex dan keuangan. Sebagai seorang penulis yang berpengalaman yang telah menulis banyak artikel dan buku tentang perdagangan forex, analisis pasar keuangan, dan topik terkait keuangan lainnya seperti analisa fundamental dan teknikal, psikologi trading, trading plan dan money management. Dengan menguasai bidang-bidang tersebut, penulis mampu memberikan informasi yang berkualitas dan bermanfaat bagi pembaca yang ingin meningkatkan kemampuan trading mereka.

Dapatkan Update BELAJAR FOREX melalui Email:

Dasarforex Reader

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Anda dapat juga diskusi dan sharing di Forum Trader Forex Indonesia

Kesulitan mengakses DasarForex?

Silakan buka lewat DASARFOREX.CLUB

X