Coba perhatikan dan pertimbangkan beberapa hal berikut yang mempengaruhinya:
1. Perusahaan Broker Forex
Kita tidak akan pernah menang ketika hal paling pertama kita sudah salah dalam memilih. Kalian kalah karena ketika kalian memilih broker, kalian terbius dgn bonus dan rebate sehingga kalian tdk sadar kalau kalian telah masuk dalam jerat broker tersebut dan untuk dikibulin di kemudian hari.
Apakah kalian tahu di sisi broker ada yg namanya VIRTUAL DEALER PLUGIN untuk menipu kalian? Dengan plugin tersebut broker tersebut bisa menipu kalian. Baca artikel Pengakuan seorang Mantan Dealer/ Trader di Bank untuk mengetahui informasinya.
Berikut hal-hal yg bisa di lakukan dgn plugin tersebut:
– Virtual dealer plugin bisa mengakali call margin, membekukan running, membuat harga spike, membuat virtual running, mengejar stop loss, dan bahkan mengetahui apa yg ada di layar kalian.
Oleh karenanya pilihlah broker yg sudah teregulasi secara ketat. Saya sarankan hanya memakai broker yg regulasinya dari USA(NFA), Inggris(FSA) dan Australia(ASIC). Bahkan kalau bisa broker tersebut terdaftar di CFTC. CFTC adalah regulasi terketat di dunia.
Jangan pernah bermain melaui IB, karena spread jelas sudah di mark up, dan bukan spread resmi dari broker utamanya.
Pilihlah broker yg bersifat ECN, STP, atau DMA (Non Dealing Desk), tapi pastikan mereka benar true ECN. karena IB pun kadang promo nya mengatakan mereka ECN, mereka ECN karena mmg dia lempar ke broker utamannya. nah broker utamanya ini yg perlu di lihat apakah benar ECN atau tidak. Referensi Rating Broker Forex mungkin bisa membantu anda dalam memilih broker yang tepat.
Jangan takut untuk bayar komisi, secara perhitungan model fixed spread dan yg bayar komisi, jauh lebih untung memilih yg membayar komisi. (lebih untung karena secara likuidasi lebih baik.)
2. PENGUASAAN TEKNIKAL DAN FUNDAMENTAL.
Kesalahan ke-2 dari seorang trader adalah antara lain :
– Salah dalam menentukan Trend.
99% trader menentukan trend dgn memakai Teknikal. ini 100% salah..!!!
Penentuan trend yg paling utama adalah dgn melihat Faktor Fundamental bukan dgn memakai teknikal.
Sebagai contoh pada peristiwa kemarin. hampir semua orang pasang posisi BUY untuk Euro dan GBP, dan sell untuk Yen. karena mereka melihat data USA lagi ngak bagus. Kemarin saya justru Buy di yen.
Mau tahu kenapa saya buy di Yen?
Secara fundamental, USA harus menaikan Rate suatu saat nanti, karena kalau tidak itu akan menjadi Beban bagi pemerintahannya.
Apapun hasil dari rapat FOCM tadi malam itu bisa di ibaratkan dgn sebuah Pistol dgn 12 lubang (12 bln) dan hanya ada 1 Peluru di dalamnya.
dari 12 bln, sudah 4 bln di lewati tanpa ada keputusan menaikan Rate. ini berarti peluang untuk rate naik di sisa bulan yg tersisa akan semakin besar.
sebelum ini tercapai, Euro, GBP akan berada dalam trend SELL.
Para ahli menganalisa rate USA harus di sekitar 3.75 % di akhir tahun 2017, dan 1.75% di akhir tahun ini.
Artinya sebelum ini semua tercapai, trend sell masih menghantui Euro dan GBP.
Jadi, setelah melihat faktor fundamental ini barulah kita melihat teknikal. hanya masuk pada posisi SELL untuk Euro dan GBP.
tapi kalau sudah ahli bisa masuk Buy juga ngk apa asal jgn di hold.
3. FAKTOR MENTAL DAN STYLE TRADING.
– 99% Trader selalu memasang stop loss ketika trading.
kalau dapat broker nakal kalian sudah pasti kalah. itu perlunya melhat arah trend sebelum masuk posisi. boleh salah harga tp jgn salah di trend.
penentuan masuk posisi mmg perlu di kaitkan dgn modal yg anda miliki tentunya.
pointnya adalah, ketika kalian sudah menguasai Fundamental (Trend) maka kalian tidak akan pernah gemetar lagi sekalipun mungkin harga masuknya salah.
– Kalau anda merasa broker anda kurang bonafide, ada baiknya jgn memasang take profit secara nyata, lakukan semuanya secara hiden atau instant eksekusi.
– Lakukan stop loss secara manual. tentunya jika ada perubahan karena faktor fundamental.
Ada teknik lain yang dapat dilakukan untuk mengantisipasi agar Stop Loss tidak diketahui oleh broker, pergunakan EA yang dapat menyembunyikan TP dan SL dari broker.
Apa dari point di atas sudah anda ketahui,… kalau belum, itu berarti anda belum seharusnya melakukan trading Real.
Dishare oleh FB: Prince Jellyfish
Incoming search terms:
- trik main binomo
- trik olymp trade agar selalu menang
- trik profit binomo
- cara bermain olymp trade
- belajar binomo
- belajar olymp trade
- trik olymp trade
- Trik bermain binomo
- cara bermain olymp trade untuk pemula
- Cara main olymp trade
Kategori: Psikologi Trading
Anda dapat juga diskusi dan sharing di Forum Trader Forex Indonesia